RSS

Sistem kadang berjalan apa adanya, kita tak pernah terpikir untuk mengubahnya. Sistem adalah sesuatu yang membantu, pembantu yang berkuasa. Dunia adalah sistem itu. Sejenak berpikir kritis, dunia yang kelam perlahan beranjak estetis.

SuMoTuWeThFrSa
View Archive

Kereta Tercepat di Dunia Tidak Menyentuh Rel

MagLev adalah singkatan dari Magnetically Levitated trains yang terjemahan bebasnya adalah kereta api yang mengambang secara magnetis. ...JR-Maglev MLX01, Yamanashi, JepangJR-Maglev. Kereta api tercepat dunia dengan kecepatan resmi, 581 km/jam (2003, Guiness World Record). Kereta api super cepat Jepang ini tidak berjalan pada relnya, tapi melayang, diatas relnya setinggi 10 cm.Kereta Maglev sebenarnya tidak pernah menyentuh relnya pada saat berjalan. Sistem superconduktor-nya membuat kereta melayang [...]
Baca SelengkapnyaKereta Tercepat di Dunia Tidak Menyentuh Rel

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

GO SEVENERS!!!

Hal yang sebelumnya hanya bisa dimimpikan, akhirnya sekarang terwujud. SMA N 7 Yogyakarta berhasil lolos sebagai wakil dari Provinsi DIY untuk mengikuti Lomba Sekolah Sehat Tingkat Nasional. Sejak awal tahun ini beberapa persiapan mulai dikerjakan dan diselesaikan. Beberapa bangunan baru pun mulai berdiri. Semua itu demi menyambut kemenangan di kancah Nasional. Banyak Seveners (sebutan untuk warga SMA N 7 Yogyakarta) yang keheranan dengan munculnya banyak wastafel di berbagai sudut sekolah. Nah, [...]
Baca SelengkapnyaGO SEVENERS!!!

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Roti Goreng isi Ragut

Saya mau berbagi resep, bikin kudapan yang cocok disantap saat bersantai. Awalnya ibu saya cuma coba-coba, tapi ternyata enak juga. Ini dia resepnya .Bahan :Daging ayam 1/4 kg. Direbus kemudian dipotong lembutWortel 2 buah. Kemudian potong dadu kecil-kecilBawang bombay, diiris tipis-tipisMerica bubuk secukupnyaTelur 1 butirTepung panirRoti tawarCara membuat :Buat isi ragut dengan mencampur daging ayam, wortel, dan bawang bombay, kemudian disangrai. Tambahkan merica bubuk secukupnya.Setelah isi siap, siapkan roti tawar. Tambahkan isi ragut di tengah [...]
Baca SelengkapnyaRoti Goreng isi Ragut

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Teknologi Informasi (TI) Prodi Baru di UGM

Hmm, banyak yang bertanya (termasuk saya), "Kok di UGM nggak ada Teknik Informatika ya ?" Adanya hanya Ilmu Komputer yang masuk di fakultas MIPA. Padahal, Ilmu Komputer dan Teknik Informatika itu beda walaupun sama-sama berhubungan dengan komputer. Ternyata, di tahun 2010 ini, program studi Teknik Informatika ini sudah dibuka. Senang rasanya, karena prodi tersebut sangat saya minati, hahaha ...Di UGM sendiri, Teknologi Informasi atau yang lebih dikenal dengan Teknik Informatika sebenarnya sejak (kalau tidak salah) tahun 2007 telah dibuka. Namun [...]
Baca SelengkapnyaTeknologi Informasi (TI) Prodi Baru di UGM

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Teknologi Chat (dengan) NOTEPAD

Keisengan yang mungkin baru di kalangan kami. Chatting Offline. Chatting secara offline? Kayaknya nggak mungkin ya? Beneran, chatting lewat jaringan komputer, bukan chatting mulut-ke-mulut. Memang masih pakai jaringan komputer yang saling terhubung, tapi bebas biaya internet. Tapi yang jadi kelemahan, cara ini bisa dipakai jikalau komputer terhubung dengan LAN (Local Area Network). Cara baru di sekolah. Hahahaha......... Caranya: Kumpulkan orang yang akan diajak chat Tentukan urutan giliran (agar tak terjadi chat di waktu yang sama), karena file [...]
Baca SelengkapnyaTeknologi Chat (dengan) NOTEPAD

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Yang Salah (kadang) Jadi Benar

Sejak kapan kita mengenal Bahasa Indonesia? Aku yakin jawabnya "sejak kita lahir", tapi itu jika kita lahir di Indonesia. Kalau lahirnya di luar negeri, ya lain cerita. Pertama kali aku dapat pelajaran formal Bahasa Indonesia, kalau nggak salah di bangku TK. Yang secara informal, dari majalah-majalah atau koran-koran, TV juga sih......... Setelah bertahun-tahun dapat "suapan" pelajaran itu, entah kenapa ada beberapa ungkapan yang aku rasa nggak sesuai dengan apa yang dimaksud. Seperti "air putih", apa benar air itu berwarna putih? Yang aku tahu [...]
Baca SelengkapnyaYang Salah (kadang) Jadi Benar

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS